Sinopsis
Buku ini mengenalkan sebuah konsep ”luar biasa” dalam pembuatan robot. Konsep yang dapat memberikan pemahaman mengenai penerapan ilmu elektronika dalam pembangunan sistem elektronik dan sistem pengendalian suatu robot. Selain itu konsep ini juga memasukkan unsur alam sebagai sumber inspirasi pembuatan desain mekanik robot. Konsep tersebut bernama konsep biology, electronics, aesthetics, danmechanicsatau disingkat dengan BEAM.
Mengapa Saya katakan konsep ini luar biasa, karena konsep ini sederhana akan tetapi kontribusinya terhadap pengembangan robotika sungguh sangat besar.Anda tidak akan paham mengenai konsep ini jika hanya membaca kata pengantar atau sinopsis buku ini. Untuk dapat memahami kosep ini secara lengkap, maka baca buku ini kemudian praktekkan apa yang telah Anda pelajari dari buku ini!
Untuk siapa buku ini ?
Buku ini diperuntukkan bagi siapa saja yang tertarik belajar robotika dan ingin menjadi salah satu pengembang (developer) ilmu robot di Indonesia.
Ringkasan isi buku ini adalah sebagai berikut:
1. Biologi
Bab ini memberikan penjelasan bahwa konsep robot yang akan kita pelajari dan bangun adalah menjadikan alam sebagai sumber inspirasinya, yaitu menjadikan bentuk fisik suatu binatang sebagai contoh desain mekanik robot. Misalnya, laron, kecoak, capung, ular, ikan, dan sebagainya.
2. Elektronika
Bab ini memberikan pengenalan dasar mengenai komponen elektronika analog & elektronika digital. Selain itu pada bab ini juga memberikan penjelasan mengenai pembuata sistem pengandali robot BEAM yang juga menjadikan alam sebagai sumber inspirasinya. Sistem pengendali tersebut meniru cara kerja sistem atau jaringan syaraf pada makhluk hidup termasuk manusia. Adalah syaraf elektronik (electronic neurons) yang dibuat dengan mengilhami cara kerja syaraf pada makhluk hidup dan digunakan sebagai pembangun sistem pengendali robot BEAM ini.
3. Aesthetics (estetika)
Bab inimengajak Kita untukmampumenilaikeindahan (estetika) suatu model ataudisainmekanik robot, apakah “baik” ataukah “buruk”.
4. Mekanik
Bab inimemperkenalkanbeberapabentukmekanik robot BEAM yang sudahdibuatoleh para pengembang robot BEAM di dunia, denganharapansetelahmenyimakbabinimakaAndasekaliansegeramemiliki ide desainmekanik robot BEAM Andasendiri. Selainitupadababinijugadikenalkanbeberapamacamjenispenggerak/aktuator yang dapatdigunakandalammembangun robot BEAM.
5. BEAM Robotics
Bab iniadalahpendahuludaribukuini. Anehkah? Dalambabinimemberikaninformasimengenaidefinisi BEAM, pemilik ide/konsep BEAM, prinsippembuatan robot BEAM, danmitos-mitosmengenai orang-orang yang mempelajaritentang robot BEAM.
6. Membuat Robot BEAM
Bab terakhirbukuinimengajakAndasekalianuntuk “Praktek” membuat robot BEAM, yaitu robot larondan robot kecoak.