Buku ini sangat penting dalam konteks masih kurangnya literatur yang secara spesifik membahas PR Politik. Buku ini menjadi sumbangan berharga untuk dunia akademik, terutama dalam memahami historisitas, konsep-konsep utama, dan isu-isu yang berkembang dalam bidang PR Politik. Selain itu, secara praktis, buku ini juga akan sangat bermanfaat bagi para politisi, birokrat, teknokrat, dan institusi-institusi yang keberadaannya beririsan dengan isu dan dinamika politik.
Bukunya sangat bermanfaat buat referensi skripsi saya, apalagi buku tentang PR Politik susah nyarinya. Sepertinya buku Gun gun Heriyanto ini satu-satunya deh. Trm kasih ya.