Buku ini ini memberikan informasi tentang cara melakukan penilaian kinerja organisasi sekolah dengan BSC. Sangat diperlukan oleh manajemen sekolah yg ingin meningkatkan kualitas kinerjanya.
Yg perlu ditambahkan dalam buku ini adalah contoh instrumen yg lebih lengkap dalam mengumpulkan data-data yg dibutuhkan untuk melakukan analisis.
Saya sangat merekomendasikan untuk membaca buku ini.
Buku ini sangat membantu mahasiswa saya yang sedang mengambil mata kuliah manajemen sekolah/madrasah. Muatan materinya kontekstual. Terima kasih pada Prof. Rohiat.