Dikirim 2-5 hari berikutnya SETELAH pembayaran diterima. (Senin s/d Jumat, kecuali hari libur)
Sinopsis
Buku ini ditulis secara sistematis dengan tujuan agar pembaca mengetahui dan mengerti tentang perkembangan teknologi komunikasi dalam konvergensi media, dan diharapkan dapat mengerti dan memahami jenis media baru (new media) yang digunakan dalam berkomunikasi terutama pada era digital media. Selain itu, melalui buku ini, pembaca diharapkan mampu memahami dan hingga menganalisis bagaimana konvergensi media berpengaruh dalam kehidupan masyarakat informasi dan berjejaring.
Buku Konvergensi Media ini terbagi dalam 8 (delapan) bab materi pembahasan. Dalam tiap bab pembahasan juga dilengkapi dengan latihan soal dan tes formatif yang bertujuan untuk dapat memberikan umpan balik hasil evaluasi belajar tiap materi yang diberikan. Oleh karena itu, buku ini dapat menjadi panduan belajar mahasiswa, baik mahasiwa program studi Ilmu Komunikasi maupun pembaca pada umumnya yang tertarik mempelajari perkembangan dan transfomasi media (Konvergensi Media) khususnya pada masyarakat berjejaring di era digital saat ini.
BAB 1 PENDAHULUAN 1
1.1 Pengertian Dasar. .1
1.2 Sasaran Belajar . .4
BAB 2 PERKEMBANGAN MEDIA KOMUNIKASI 9
2.1 Pengertian Dasar Media Komunikasi Baru. .9
2.2 Karakteristik New Media. 17
2.3 Kesimpulan. .23
2.4 Tugas dan Latihan .25
BAB 3 MASYARAKAT INFORMASI DAN BERJEJARING 27
3.1 Konsep dan Definisi. 27
3.2 Media Komunikasi Masyarakat Informasi Berbasis Teknologi. 31
3.3 Struktur Sosi al pada Masyarakat Informasi. 45
3.4 Masyarakat Berjejaring .55
3.5 Kesimpulan. .61
3.6 Tugas dan Latihan .64
BAB 4 KONVERGENSI MEDIA DAN JENIS MEDIA BARU (NEW MEDIA) 67
4.1 Pengertian Transformasi Media. 67
4.2 What’s Next of New Media?. .71
4.3 Definisi dan Perkembangan Konvergensi Media. .72
4.4 Jenis-jenis Media Baru. 76
4.5 Kesimpulan. .80
4.6 Tugas dan Latihan . .81
BAB 5 PERUBAHAN SOSIAL PADA MEDIA BARU (NEW MEDIA) 83
5.1 Perubahan Sosial dan Media. 83
5.2 Teori Perubahan Sosial. 85
5.3 Masyarakat Sosial pada Era Digital. 89
5.4 Konvergensi Media Menstimulus Perubahan Sosial. .91
5.5 Kesimpulan. .95
5.6 Tugas dan Latihan .98
BAB 6 REGULASI DAN ETIKA KOMUNIKASI DI DUNIA CYBERMEDIA 99
6.1 Digital Impact: Dampak Positif dan Negatif Media Konvergensi di Masyarakat. 99
6.2 Netiquette: Etika di Media Digital Berjejaring. .104
6.3 Aspek Keamanan di Era Digital. .106
6.4 Risiko Keamanan Digital .109
6.5 Law Convergence: Hukum, Peraturan, dan Norma 112
6.6 Kesimpulan. .117
6.7 Tugas dan Latihan .118
BAB 7 CREATIVE AUDIENCES: MENCERDASAN MASYARAKAT MELALUI LITERASI MEDIA 121
7.1 Masyarakat Informasi yang Cerdas. .121
7.2 Literasi Media Digital. 129
7.3 Kesimpulan. .135
7.4 Tugas dan Latihan .137
BAB 8 DIGITAL MEDIA CONVERGENCE: PERAN MEDIA KONVERGENSI DALAM AKTIVITAS PUBLIC RELATIONS, JURNALISTIK, DAN BROADCASTING 141
8.1 Digital Activism Public Relations Era Konvergensi Media . ..141
8.2 Peran Konvergensi Media pada Aktivitas Digital Jurnalistik. 146
8.3 Digital Media Convergence pada Bidang Broadcasting. .150
8.4 Kesimpulan. .157
8.5 Tugas dan Latihan