Sinopsis
Mewarnai mungkin menjadi sesuatu yang jauh dari kegiatan keseharian Anda. Bernostalgia dengan dunia penuh warna, buku ini mengajak Anda untuk mewarnai dunia lewat fantasi tak terbatas. Gerakkan imajinasi dengan bebas, biarkan kuas dan krayon menari, dan jadikan hidup Anda penuh warna.
Just to make you feel good!