Sinopsis
Buku ini akan memandumu membuat whiteboard animation dengan mudah dan praktis. Usai mempraktikkan isi buku ini, dijamin kamu bisa membuat video whiteboard animation. Inilah pembahasan menarik dalam buku ini.
● Panduan lengkap membuat video whiteboard animation profesional dengan mudah, cepat, dan praktis. Siapa pun bisa membuat whiteboard animation.
● Cara dan panduan membuat video whiteboard animation secara gratis dan praktis.
● Cara dan panduan menulis naskah video untuk YouTube dan video whiteboard animation.
● Berbagai kreasi video whiteboard animation, mulai dari untuk keperluan infografik, untuk konten YouTube, untuk promosi, untuk konten media sosial, dan sebagainya.
● Software-software terbaik untuk membuat whiteboard animation.
● Tips dan kiat menghasilkan uang dari keterampilan membuat whiteboard animation.
● Bonus video tutorial seputar YouTube dan pembuatan video whiteboard animation.
Tunggu apalagi, segera miliki dan baca buku ini. Yuk, belajar membuat whiteboard animation dengan mudah dan praktis.