Sinopsis
Setelah diselusuri lebih mendalam, ternyata kata mutiara itu pertama kali dicetuskan oleh seorang tokoh bernama Aesop, pendongeng fabel yang hidup pada era Yunani Kuno, sekitar 2.620 tahun lalu.
Hal ini menunjukkan, bahwa kata mutiara memang sudah ada sejak lama, dan mungkin akan tetap bertahan dalam jangka waktu lama ke depan.
Dalam buku ini disusun 2.000 kata mutiara dari 200 tokoh dunia. Tokoh di sini sangat beragam, yaitu ada filsuf, rohaniwan, ilmuwan, negarawan, politikus, jenderal perang, pebisnis, bintang film, sastrawan, seniman hingga olahragawan. Mereka berasal dari lintas negara, agama dan profesi.